logo
Marunting
logo
MaruntingMedia Pembelajaran
BerandaMateriKuisCP & TPReferensiProfil
Music

Materi Pembelajaran

Kenali Bagian-Bagian Tumbuhan

Pengantar
Pengantar

Pengantar

Tumbuhan memiliki bagian-bagian tubuh yang setiap bagiannya memiliki fungsi tertentu untuk kelangsungan hidupnya. Mari kita pelajari satu per satu!

🌱
🌱

Akar

Bagian tumbuhan yang tertanam di dalam tanah.

Pelajari
🌿
🌿

Batang

Bagian tumbuhan yang berada di atas tanah.

Pelajari
🍃
🍃

Daun

Tempat berlangsungnya fotosintesis.

Pelajari
🌸
🌸

Bunga

Alat perkembangbiakan tumbuhan.

Pelajari
🍎
🍎

Buah

Pelindung biji dan cadangan makanan.

Pelajari
🌰
🌰

Biji

Calon tumbuhan baru.

Pelajari